Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

KEGIATAN LATIHAN ANGKA NOT DENGAN MENGGUNAKAN ALAT MUSIK

Peningkatan kualitas intelek anak di laksanakan dalam kegiatan belajar mengajar,selain dari itu juga kegiatan ekstrakurikuler juga merupakan kegiatan sangat penting. Di SDK Deru kegiatan ekstrakurikuler ada tiga kegiatan: 1. Kegitan Kerohanian lebih khusus SEKAMI 2. Kegiatan O2SN  3.Kegiatan seni budaya dan musik  Seperti yang anak- anak lakukan dalam vidio ini  merupakan kegiatan ekstrakurikuler seni musik. Siswa- siswi SDK Deru... Kegiatan ini tetap mematuhi protokol kesehatan.

KEGIATAN RET-RET SISWA-SISWI KELAS VI SDK DERU TAHUN AJARAN 2019/2020

Kegiatan ret - ret siswa-siswi kelas VI SDK Deru di laksanakan pada tanggal 27 - 30 Pebruari 2020 selama 4 hari. Materi yang di kemas dalam berbagai kegiatan yakni : kegiatan ini dilaksanakan sebelum masa covid-19. A. Acara pembuka: Ibadat pembuka kegiatan Sambutan dari kepala sekolah Sambutan ketua tim ret-ret   B. Materi ret- ret :  1. Unlock Your Potential  2. Upgrade Your Life  3. Be Storong In Journey  4. Belajar kuat dari Yusuf  5. Living in next level  6. Enemies of your life  7. Built your charakter  8. Kesimpulan dan refleksi  9. Kegiatan selingan dari siswa C. Acara penutup 1. Ibadat Penutup 2. Pesan dan Kesan dari siswa 3. Pesan dan Kesan orang tua 4. Pesan dan kesan dari tim ret- ret 5. Sambutan penutup kepala Sekolah 6. Sayonara